Kalli ini Nicko Seo akan memberikan Informasi seputar 5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android. Sebelumnya kami juga telah mengulas info mengenai Cara Membuat Google Chrome Super Cepat.
Sekian dari Nicko Seo untuk artikel 5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android yang bisa kami informasikan. Semoga Bermanfaat dan Jangan lupa untuk Berkomentar Relevan dengan Topik. Terima Kasih banyak.
Di setiap handset Android pasti sudah terdapat aplikasi pemutar musik bawaan. Namun terkadang kita ingin mencari pemutar musik lain yang punya fitur yang tidak dimiliki pemutar musik bawaan Android. Bagi yang ingin mencari alternative, berikut adalah pemutar musik yang bisa jadi pilihan.
Shuttle Music Player
Aplikasi ini punya tampilan yang cukup bagus, berbagai lagu kita bisa diklasifikasikan sendiri berdasarkan judul, penyanyi, jenis musik, dll, serta sudah dilengkapi dengan equalizer. Pengguna juga bisa mengganti tema dan warna dari aplikasi ini. Aplikasi ini bisa dibeli dengan harga $0,99 saja.
CloudAround
Pemutar musik ini bersifat streaming, dalam artian anda bisa menikmati musik yang ada di layanan cloud storage seperti Dropbox maupun Google Drive. Jika anda juga menyimpan lagu anda di layanan cloud storage, anda juga bisa streaming untuk menikmati lagu anda yang disimpan disitu. Aplikasi ini ada yang gratis, namun jika ingin menikmati fiturnya secara keseluruhan bisa membeli seharga $1,99.
NicePlayer
Aplikasi gratis ini punya keunggulan yaitu tampilannya yang sangat memukau. NicePlayer juga bisa dengan mudah menata playlist lagu anda berdasar segala klasifikasi. Aplikasi ini punya equalizer, timer, dan fitur bagus lainnya.
Neutron Music Player
Pemutar musik ini sudah tidak diragukan lagi kehandalannya. Fiturnya sangat lengkap untuk ukuran pemutar musik. Harganya sebesar $5,99 dan itu sepadan dengan apa yang ditawarkan.
Clean Music Player
Clean Music Player merupakan aplikasi yang cukup sederhana. Anda bisa memilih playlist lagu berdasarkan folder penyimpanan lagu anda, bukan berdasar klasifikasi. Cukup simple dan memang aplikasi ini gratis sehingga sepadan dengan fiturnya.
Title : 5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android
Description : Kalli ini Nicko Seo akan memberikan Informasi seputar 5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android . Sebelumnya kami juga telah mengulas ...
Description : Kalli ini Nicko Seo akan memberikan Informasi seputar 5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android . Sebelumnya kami juga telah mengulas ...
0 Response to "5 Musik Player Alternatif Keren Untuk Android"
Post a Comment
Tolong komentarnya berhubungan dengan artikel yang ada. Komentar yang mengarah ke tindakan spam akan dihapus atau dijaring secara otomatis oleh spam filter